Korupsi di Indonesia bukanlah hal yang baru. sejak era reformasi, berbagai lembaga, termasuk Komisi Pemberantas Korupsi, dibentuk untuk menanggulangi kasus-kasus seperti ini. Namun, korupsi tetap menjadi masalah yang sulit dihilangkan hingga saat ini. Tahun 2024 mencerminkan berbagai kondisi kasus besar yang mengguncang masyarakat.
KEMBALI KE ARTIKEL