Matematika adalah sebuah kata yang memiliki banyak makna. Matematika adalah pola berpikir, pembuktian yang logik, pola mengorganisasikan, matematika adalah suatu bahasa dengan menggunakan istilah yang dapat didefinisikan secara akurat, cermat, dan jelas, representasinya dengan simbol serta padat, lebih berupa sebuah bahasa simbol tentang ide dibandingkan tentang bunyi (Johnson dan Rising).
KEMBALI KE ARTIKEL