Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Pengaruh yang Timbul akibat Perkembangan Covid-19 terhadap Kualitas Pendidikan di Indonesia

30 Juli 2021   11:41 Diperbarui: 30 Juli 2021   19:24 71 2
COVID-19 (Coronavirus Disease 2019) merupakan jenis penyakit yang disebabkan oleh virus yaitu SARS-CoV-2. COVID-19 atau yang sering disebut virus korona ini muncul pertama kali pada akhir tahun 2019 di Wuhan, China, yang menimbulkan gejala bervariasi seperti flu, batuk-batuk hingga gangguan pernapasan berat, penyakit ini kemudian menyebar pesat sampai ke Indonesia. Pada tahun 2020 pemerintah Indonesia menerapkan pembatasan sosial berskala besar yang dilaksanakan di sejumlah wilayah di Indonesia, namun virus COVID-19 masih terus meningkat sehingga Pemerintah Indonesia menerapkan kebijakan baru yaitu PPKM (Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat) sejak awal tahun 2021 untuk menangani pandemi COVID-19 di Indonesia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun