Mata uang merupakan alat tukar untuk mempermudah proses barter barang. Setiap negara memiliki mata uang sendiri. Hampir di banyak negara di dunia, sistem ekonomi nasionalnya dipengaruhi oleh mata uang asing. Mata uang yang saat ini menguasai dunia adalah dollar Amerika (US$), euro (), Poundsterling Inggris (), dan Yen Jepang (). Akhir-akhir ini Yuan ikut serta meramaikan perputaran mata uang dunia. Kekuatan nilai mata uang tersebut dipengaruhi oleh kuatnya dominasi perdagangan negara-negara pemilik mata uang tersebut di negara-negara lain yang memiliki hubungan dagang. Selama ini, US$ merajai perputaran mata uang di banyak negara.
KEMBALI KE ARTIKEL