Mohon tunggu...
KOMENTAR
Raket Pilihan

Kehilangan Besar Dunia Bulutangkis, Zhang Zhi Jie Meninggal saat berlaga di AJC Yogyakarta

2 Juli 2024   16:06 Diperbarui: 2 Juli 2024   16:14 172 4
Pebulutangkis Zhang Zhi Jie, seorang atlet muda berbakat dari Tiongkok, meninggal dunia saat berlaga di Kejuaraan Bulutangkis Asia Junior Championships (AJC) 2024 yang digelar di Yogyakarta pada Minggu, 30 Juni malam WIB. Kabar duka ini mengejutkan dunia bulutangkis dan menjadi perbincangan hangat di kalangan penggemar olahraga tersebut. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun