Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Wow! Mahasiswi KKN UNDIP Sulap Limbah Popok Bayi dan Sampah Organik menjadi Media Tanam dan POC

10 Agustus 2023   17:50 Diperbarui: 10 Agustus 2023   22:44 406 0
Desa Repaking, Boyolali (10/08) – Mahasiswi KKN Tim II UNDIP Tahun 2023 – Lina Destina dari Desa Repaking, Kecamatan Wonosamodro, Kabupaten Boyolali mengadakan sosialisasi penanganan limbah popok bayi dan demonstrasi pembuatan pupuk organik cair di Rumah Ibu Siti, Ibu PKK RT/RW 005/001 Dk. Candi, Desa Repaking. Kegiatan tersebut dihadiri oleh sejumlah Ibu-ibu PKK Dk. Candi yang di antaranya memiliki bayi dan menghasilkan limbah dapur organik dalam kehidupan sehari-hari.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun