Ternyata toko buku juga bisa menjadi objek wisata yang dapat menyegarkan mata dan menjadi tempat untuk bersantai. Selain menjadi tempat untuk membeli buku, membaca buku dan menimba ilmu, toko-toko buku yang cantik ini menarik masyarakat untuk mengunjungi toko buku dan memicu ketertarikan mereka terhadap kebiasaan membaca buku. Yuk kita lihat seberapa cantikkah toko-toko buku itu?
KEMBALI KE ARTIKEL