Wayang suket? Ya, mungkin bagi sebagian orang wayang suket ini masih terdengar asing di telinga. Karena yang biasa terdengar oleh masyarakat pasti tentang wayang kulit ataupun wayang golek yang biasa digunakan untuk pagelaran wayang. Â Lantas apa itu wayang suket?
KEMBALI KE ARTIKEL