Everett M. Rogers dalam bukunya,
Communication Technology; The New Media in Society (dalam Mulyana, 1999), mengatakan bahwa dalam hubungan komunikasi di masyarakat, dikenal empat era komunikasi yaitu, era tulis, era media cetak, era media telekomunikasi, dan era media komunikasi interaktif. Dalam era terakhir, media komunikasi interaktif dikenal media komputer, video teks, dan tele teks, teleconferencing, TV kabel, dan sebagainya. (dalam www.miftatnn.com/2012/10/pengaruh-perkembangan-media-massa.html)
KEMBALI KE ARTIKEL