Saat ini dunia sedang digemparkan dengan maraknya permasalahan global antara dua wilayah, yakni Palestina dan Israel. Permasalahan ini disebabkan oleh perebutan wilayah yang menyebabkan terjadinya perang antara dua wilayah tersebut. Serangan Israel terhadap Palestina menewaskan lebih dari 1000 orang. Hal ini tentu menarik perhatian dunia terutama umat muslim di seluruh dunia.
KEMBALI KE ARTIKEL