Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora

Selamat Tahun Baru 2017 Kompasiana dan Kompasianers

1 Januari 2017   00:11 Diperbarui: 1 Januari 2017   01:19 40 6
Tahun 2016 akan segera berakhir, semua orang di dunia bersiap-siap menyambut kehadiran tahun 2017 begitu pula diriku sambil mengetik sesaat menatap jarum jam dinding yang terus bergerak. Tak terasa semua suka dan duka selama tahun 2016 telah ku lewati tanpa harus di sesali namun tetap di syukuri. Pertemuan dengan orang - orang baru menjadikan berkah dan intropeksi diri untuk terus belajar dan belajar.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun