Dakwah tidak hanya diartikan sebagai proses penyebaran ajaran Islam, tetapi juga sebagai upaya membentuk nilai-nilai moral dan etika dalam kehidupan sosial, politik, dan ekonomi. Sementara itu, kebijakan publik adalah keputusan pemerintah yang bertujuan mengatur masyarakat demi menciptakan kesejahteraan bersama. Adapun pengaruh dakwah terhadap kebijakan publik yaitu dakwah memiliki peran strategis dalam pembentukan nilai dasar kebijakan publik.
KEMBALI KE ARTIKEL