Mohon tunggu...
KOMENTAR
Edukasi

Pertumbuhan Fisik Masa Kanak-kanak

17 Mei 2015   08:24 Diperbarui: 17 Juni 2015   06:54 241 0

Pertumbuhan fisik ditentukan oleh faktor keturunan dan lingkungan. Pertumbuhan fisik masa kanak-kanak awal mempengaruhi pertumbuhannya pada masa yang akan datang. Semakin tumbuh maka semakin panjang, besar dan matang fisik seorang anak, begitu pula cara berpikir dan bagaimana sistem kelenjar bekerja. Besar kecilnya tubuh seseorang yang dipengaruhi oleh faktor keturunan menentukan cara kerja hormone yang mengatur pertumbuhan fisik yang dihasilkan kelenjar otak bagian bawah. Anak-anak dengan usia sebaya dapat memperlihatkan tinggi tubuh yang berbeda, tetapi pola tubuh mereka tetap mengikuti aturan yang sama. Faktor dari luar sebagai asupan juga sangat mempengaruhi pertumbuhannya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun