Pulse Oximeter sedang banyak digunakan oleh masyarakat seiring semakin naiknya kasus Covid-19 beberapa minggu terakhir. Di beberapa media, banyak memberitakan bagaimana masyarakat kini kesulitan untuk mendapatkan perawatan di rumah sakit karena semakin meningkatnya jumlah orang yang terpapar virus Covid-19. Mengantisipasi semakin penuhnya rumah sakit, Kementerian Kesehatan dan para dokter kemudian menyarankan untuk pasien Covid-19 tanpa gejala atau dengan gejala ringan agar melakukan isolasi mandiri. Namun, isolasi mandiri ini harus tetap dilakukan pemantauan. Salah satu alat yang digunakan untuk memantau kesehatan pasien Covid-19 adalah Pulse Oximeter.
KEMBALI KE ARTIKEL