Kegiatan pengabdian mahasiswa kepada masyarakat atau yang biasanya disebut dengan KKN (Kuliah Kerja Nyata) Â merupakan kegiatan penerapan disiplin ilmu yang dipelajari selama perkuliahan. Kabupaten Jember merupakan salah satu Kabupaten yang menerapkan KKN Kolaboratif, dimana Kegiatan KKN bukan hanya dilakukan oleh satu perguruan tinggi namun gabungan dari banyak universitas diantaranya Universitas Jember, Universitas Dr.Soebandi, ITS Mandala, dan sebagainya.
KEMBALI KE ARTIKEL