Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik Pilihan

Dinamika dan Masa Depan Politik Lokal di Daerah Istimewa Yogyakarta

24 Mei 2015   18:37 Diperbarui: 17 Juni 2015   06:39 401 3

Yogyakarta merupakan salah satu daerah istimewa di Indonesia. Keistimewaan tersebut disebabkan oleh beberapa faktor, salah satunya yaitu pada aspek kepemimpinan di DIY yaitu karena di DIY sendiri tidak berlaku pilkada untuk menentukan gubernurnya namun gubernurnya telah ditetapkan. Siapapun yang menjadi raja secara otomatis berarti juga menjadi gubernur DIY. Faktor lain yang mengistimewakan Yogyakarta yaitu pada aspek historis dimana yogayakarta dulu pernah dijadikan Ibu Kota Negara, faktor budaya dan juga faktor tanah milik keraton yang banyak tersebar di Yogyakarta dan dimanfaatkan oleh masyarakatnya yang sering disebut dengan Sultan Ground.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun