Mohon tunggu...
KOMENTAR
Trip

Akselerasi Pengembangan Wisata dan Preventif Sebaran Covid-19 Bersama KKN 32 UM Jember di Desa Sumber Rejo,ijen.

13 Februari 2022   20:13 Diperbarui: 13 Februari 2022   20:31 747 2
Jember – Mahasiswa Universitas Muhammadiyah Jember yang tergabung dalam pelaksanaan KKN 2022, Kelompok 32,  di Desa Sumber Rejo, Kecamatan Ijen, Kabupaten Bondowoso, melakukan serangkaian kegiatan di minggu pertama pasca penerjunan KKN. Tema besar yang menjadi fokus pada KKN tahun ini adalah mengenai “Covid-19” dan “Pariwisata”. Tema Covid-19 menjadi tema pada program wajib yang harus dilakukan, karena selain masih menjadi salah satu fokus pemerintah dalam hal penanggulangan penyebaran, informasi seputar covid-19 di pedesaan masih sangat terbatas, sehingga keberadaan mahasiswa KKN diharapkan dapat memberikan edukasi kepada masyarakat dan memberikan manfaat dalam penyediaan fasilitas kesehatan yang berkaitan dengan Covid-19.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun