Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Imam yang Dibutuhkan Saat Ini

28 Februari 2023   08:20 Diperbarui: 28 Februari 2023   08:33 236 1
Imam atau yang biasa dipanggil romo adalah sebutan bagi pemuka agama Katolik. Menjadi seorang imam membutuhkan proses yang panjang, dimulai dengan orientasi rohani, kuliah Filsafat, orientasi kerja, kuliah Teologi baru kemudian seseorang bisa menjadi seorang diakon. Setelah ditahbiskan menjadi diakon baru orang tersebut dapat ditahbiskan menjadi seorang imam. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun