Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud Pilihan

Banpem Penggerak Literasi: TBM Lentera Pustaka Perkuat Kemampuan Membaca Nyaring 100 Anak Usia Sekolah

6 Oktober 2024   18:54 Diperbarui: 6 Oktober 2024   18:59 46 1
Sebagai bagian dari realiasasi Banpem Komunitas Penggerak Literasi tahun 2024 dari Badan Bahasa Kemdikbud RI, TBM Lentera Pustaka menggelar kegiatan perdana "Festival Literasi BACA EUY" bertajuk "Penguatan Read Aloud" yang diikuti 100 anak-anak pembaca aktif usia sekolah (6/10/2024). Menghadirkan Kak Sabda (aktivis Young on Top Bogor) dan dimoderatori Kak Farida (Relawan TBM Lentera Pustaka), kegiatan Read Aloud atau membacakan nyaring bertujuan untuk memperkuat kemampuan anak-anak dalam membaca teks secara verbal dengan suara nyaring. Selain dapat didengar oleh orang lain, membaca nyaring penting untuk melatih vokal dan intonasi bahasa anak-anak.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun