Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Perjalanan Sebuah Pikiran di Pinggir Jalan

4 Agustus 2024   23:11 Diperbarui: 4 Agustus 2024   23:17 86 1
Dalam hidup ini, terkadang sulit dibantah bahwa kita sering kali terjebak dalam kesilapan menilai orang lain. Gemar memvonis dan menuding salahnya orang lain. Namun, ingatlah bahwa setiap kali kita melihat kesalahan orang lain, sepatutnya kita berhenti sejenak dan merenung ke dalam diri sendiri.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun