Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi

Saling Bermaafan dengan Sesama

20 Agustus 2012   11:37 Diperbarui: 25 Juni 2015   01:31 86 1
1 bulan sudah kita melebur dosa pada sang ilahi,
1 bulan sudah kita memohon ampun untuk dihapuskan dosa dimasa lalu.

Kini saatnya, kita melebur dosa kepada sesama.
Dosa kepada tuhan diampuni dengan tobat,Dosa kepada sesama diampuni dengan minta maaf..
Hablum minallah, wahablum minannas..

Setinggi apa pun ilmu, sebanyak apapun ibadah yang telah kita lakukan, tak kan ada gunanya tanpa maaf kepada sesama
Kami the big family of LIHUN RIADY mengucapkan :
Selamat idul fitri 1433 H.
Minal aidin wal faizin
Mohon maaf lahir dan bathin..

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun