Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Pembaharuan Pendidikan di Masa Pandemi

30 Mei 2021   13:18 Diperbarui: 30 Mei 2021   13:32 625 1
Dalam sistem pendidikan dikenal adanya relevansi. artinya sistem pendidikan yang dijalankan mampu untuk menyesuaikan diri dengan kebutuhan zaman dan juga masyarakat. itulah kenapa pembaharuan pendidikan penting untuk dijalankan. pembaharuan pendidikan merupakan upaya untuk merombak atau memperbaiki pendidikan baik dari segi sistemnya, kurikulumnya, hingga tenaga pendidiknya sehingga bisa meningkatkan kualitas pendidikan tersebut menilik dari tingkat keberhasilan pendidikan yang sebelumnya. dalam pembaharuan pendidikan tersebut, ada yang sifatnya dipertahankan seperti landasan filsafat yaitu pancasila, dan ada pula yang perlu di perbaharui karena menimbang dari segi landasan sosial yaitu perubahan dalam masyarakat, dan juga landasan psikologis yaitu tentang daya pikir peserta didik yang juga akan berkembang mengikuti perkembangan zaman

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun