Sinergi kebaikan terus dilakukan untuk memenuhi kebutuhan masyarakat yang membutuhkan. Bersama Baitul Mal Muamalat, LAZ Harfa bersinergi untuk membangun Sarana Air Bersih untuk penyintas Banjir Lebak lebih tepatnya di kampung Muhara, Desa Ciladaeun, Kecamatan Lebak Gedong, Lebak-Banten.
KEMBALI KE ARTIKEL