Mohon tunggu...
KOMENTAR
Vox Pop Pilihan

Mengunci Pilkada DKI Tiga Paslon

25 Oktober 2016   14:37 Diperbarui: 25 Oktober 2016   14:57 222 0
DKI Jakarta sudah pasti hanya tiga pasangan calon untuk dikonstestasikan pada PIlkada serentak tanggal 15 Februari 2017 mendatang. Memang sejak awal pendaftaran pada KPUD tanggal 21-23 September  2016 hanya tiga pasangan calon yakni Basuki Tjahaja “Ahok” Purnama dan Djarot Saiful Hidayat, Agus Harimurti dan Sylviana Murni serta Anies Baswedan dan Sandiaga Uno. Ahok-Djarot yang dikenal dengan Badja didukung 4 partai yakni Nasdem, Hanura, Golkar dan PDI Perjuangan (terakhir juga didukung PPP versi Djan Varidz), Agus-Sylvi didukung partai Demokrat, PAN, PKB dan PPP (kubu Romahurmuzy), Anies-Sandiaga didukung partai Gerindra dan PKS.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun