Mohon tunggu...
KOMENTAR
Lyfe Artikel Utama

Perlunya Berdamai dengan Diri Sendiri di Tengah Keterpurukan

8 Juni 2024   13:01 Diperbarui: 11 Juni 2024   01:00 509 17
Menilik kenyataan bahwa fenomena saat ini orang-orang yang sulit bahagia karena seringnya rasa khawatir yang berlebihan dan sulit untuk menerima keadaan. Banyak orang orang yang terjerembab dalam lubang depresi karena merasa dirinya tidak seberhasil orang disekitarnya. Mereka terlalu meratapi kekurangan yang mereka miliki padahal sebenarnya dibalik segala kekurangan mereka, masih ada kelebihan yang dapat menjadi potensi yang dapat mereka kembangkan. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun