Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Pangkal Kebahagiaan dan Keberuntungan di Dunia dan Akhirat

23 Mei 2011   03:23 Diperbarui: 26 Juni 2015   05:20 132 0
"(Keadaan kamu hai orang-orang yang munafik dan musyrik adalah) seperti keadaan orang-orang yang sebelum kamu yang lebih banyak harta benda dan anak-anaknya daripada kamu. Maka, mereka telah menikmati bagian mereka, dan kamu telah nikmati bagianmu sebagaimana orang-orang yang sebelummu menikmati bagiannya. Kamu mempercakapkan hal yang batil sebagaimana mereka mempercakapkannya. Mereka itu amalan-amalannya menjadi sia-sia di dunia dan di akhirat. Mereka itulah orang-orang yang merugi." (at-Taubah: 69) ‎"Sesungguhnya orang-orang yang mengatakan, 'Tuhan kami ialah Allah,' kemudian mereka tetap istiqamah, maka tidak ada kekhawatiran terhadap mereka dan mereka tidak ada pula berduka cita. Mereka-mereka itulah penghuni surga, mereka kekal di dalamnya sebagai balasan atas apa yang telah mereka kerjakan." (al-Ahqaaf: 13-14) ‎"Allah menyeru manusia ke Darussalam (surga) dan menunjuki orang yang dikehendaki-Nya kepada jalan yang lurus." (Yunus: 25) "Orang-orang yang beriman dan tidak mencampuradukannya dengan kezaliman, merekalah yang medapatkan keamanan. Dan mereka adalah orang-orang yang berpetunjuk." (al-ArTaam: 82) ‎"Dan sesungguhnya tidak pernah dapat berbahagia orang yang berlaku aniaya" (QS Yusuf [12]: 23). "Dan barangsiapa yang buta (hatinya) di dunia ini, niscaya di akhirat nanti dia akan lebih buta pula dan lebih tersesat dari jalan yang benar." (al-lsraa: 72) ‎"Tunjukilah kami jalan yang lurus, jalannya orang-orang yang telah Engkau anugerahkan nikmat kepada mereka." (al-Faatihah: 6) Mengikuti petunjuk Allah SWT mengandung empat perkara.

  1. Membenarkan pemberitahuan-Nya.
  2. Berusaha sekuat tenaga untuk menolak dan melawan segala keraguan yang dibisikkan setan-setan dari jenis jin dan manusia.
  3. Menaati perintah-Nya.
  4. Melawan hawa nafsu yang menghalangi seorang hamba dalam menyempurnakan ketaatan.
KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun