Tepat satu minggu lalu, Young Lady menulis cantik tentang hijab. Ada sebuah komentar dari salah seorang Kompasianer yang menyinggung perasaan. Komentar tersebut menyebutkan rasa malas membaca artikel yang berhubungan dengan agama Islam dan menyebut-nyebut kekristenannya. Terus terang Young Lady jadi agak tersinggung setelah membaca komentar itu.
KEMBALI KE ARTIKEL