Pada masa ini, masyarakat menggunakan asuransi sebagai persiapan dana darurat dan proteksi diri. Asuransi sendiri saat ini juga menawarkan banyak produk sesuai dengan keinginan serta kebutuhan masyarakat. Oleh karena itu, masyarakat juga harus paham betul tentang pilihan jenis serta variasi produk asuransi yang ada. Sistem asuransi di Indonesia terbagi menjadi dua, yaitu sistem Asuransi Syariah dan Asuransi konvensional. Agar tidak salah kaprah ketika memilih kedua sistem tersebut, maka sebagai calon nasabah kita harus mengenali dulu apa itu Asuransi Syariah dan Asuransi Konvensional beserta perbedaan antara keduanya.
KEMBALI KE ARTIKEL