Surulangun - Sebagai upaya tingkatkan tertib administrasi era digital, Staf Tata Usaha Lapas Kelas III Surulangun Rawas Kanwil Ditjen Pemasayrakatan Sumatera Selatan, Ika Prawita ikuti Bimbingan Teknis (Bimtek) aplikasi SRIKANDI ver. 3 secara daring, pada Senin (13/01/25).
Bimtek yang bertujuan untuk memperkuat kapasitas pengelolaan administrasi tersebut membahas terkait penggunaan Aplikasi SRIKANDI terbaru, sebagai platform yang dirancang guna mempermudah pengelolaan dokumen elektronik  agar lebih efisien dan terintegrasi. Â
KEMBALI KE ARTIKEL