Mohon tunggu...
KOMENTAR
Trip Pilihan

Banda Neira: Surga Timur Indonesia yang Tersembunyi

9 Desember 2024   10:14 Diperbarui: 9 Desember 2024   10:29 87 3
Banda Neira, salah satu pulau utama yang ada di Kepulauan Banda, terletak di bagian timur Indonesia, tepatnya di Provinsi Maluku. Pulau yang menjadi saksi bisu sejarah rempah-rempah ini memiliki pesona alam yang begitu memikat, menjadikannya layak disebut sebagai "Surga Timur Indonesia". Meskipun saat ini Banda Neira tidak seterkenal Bali atau Raja Ampat, keindahan alamnya yang menakjubkan dan kedamaian yang tercipta di pulau ini menjadikannya destinasi wisata yang patut untuk dikunjungi bagi mereka yang mencari ketenangan dan keindahan alam yang masih alami.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun