Mohon tunggu...
KOMENTAR
Halo Lokal

Lapas Karanganyar Ikuti Zoom Peresmian Politeknik Pengayoman Indonesia (POLTEKPIN) dan Gedung Rektorat A Serta Ground Breaking Gedung Rektorat B

8 Agustus 2024   14:59 Diperbarui: 8 Agustus 2024   15:00 191 0
Pengayoman Indonesia (POLTEKPIN) sekaligus peresmian Gedung Rektorat A dan Ground Breaking Gedung Rektorat B Politeknik Pengayoman Indonesia. Kegiatan zoom ini dihadiri oleh perwakilan pejabat struktural dan staf Lapas Karanganyar, Kamis (08/08/24).

Acara dimulai dengan Ground Breaking Gedung Rektorat B Politeknik Pengayoman Indonesia. Ini dilanjutkan dengan peresmian Gedung Rektorat A serta peresmian secara keseluruhan Politeknik Pengayoman Indonesia. Momen bersejarah ini diikuti dengan pembacaan sejarah singkat Politeknik Pengayoman Indonesia oleh Kepala BPSDM Hukum dan HAM.

Kepala BPSDM Hukum dan HAM menjelaskan bahwa Politeknik Pengayoman Indonesia merupakan hasil dari rekomendasi BPK RI pada tahun 2021 yang menyarankan penggabungan Poltekim dan Poltekip menjadi satu politeknik. Pada tahun 2022, Menteri Hukum dan HAM membentuk tim untuk melakukan kajian terkait rekomendasi tersebut. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun