Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kebijakan

Sosialisasikan SMAP, Lapas Klaten Terima Kunjungan Pengadilan Negeri Klaten

11 April 2023   12:23 Diperbarui: 11 April 2023   12:25 108 0
KLATEN,INFO_PAS - Lembaga Pemasyarakatan Kelas IIB Klaten menerima kunjungan Pengadilan Negeri Kelas IA Klaten pada Selasa (11/04). Kunjungan tersebut dalam rangka sosialisasi Sistem Manajemen Anti Penyuapan (SMAP) yang merupakan program dari Pengadilan Negeri Klaten.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun