Mohon tunggu...
KOMENTAR
Hukum

Lapas Saumlaki Fasilitasi 1 Orang Tahanan Mengikuti Sidang Online

11 Januari 2023   18:17 Diperbarui: 11 Januari 2023   18:34 64 0
Saumlaki, INFO_PAS- Bertempat di ruangan rapat, Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas III Saumlaki memfasilitasi 1 (satu) orang Tahanan kejaksaan MBD untuk Mengikuti sidang secara online, Rabu (11/01).

Sidang online didampingi langsung oleh Petugas Kejaksaan Negeri Maluku Barat Daya (MBD) dan juga dan dengan pengawasan Staf Adimisi Orientasi serta  Petugas Pengamanan Lapas Saumlaki.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun