Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Lapas Narkotika Kelas IIA Pamekasan Gelar Skrining Active Scan Finding TBC bagi Warga Binaan

20 November 2023   17:55 Diperbarui: 20 November 2023   17:56 111 0
Pamekasan - Dalam rangka mitigasi terhadap potensi penyebaran penyakit Tuberculosis dilingkungan Lapas Narkotika Kelas IIA Pamekasan Kanwil Kemenkumham Jatim. Hari ini hingga 6 (enam) hari kedepan Lapas Narkotika Kelas IIA Pamekasan Kanwil Kemenkumham Jatim menggelar kegiatan Active Case Finding (ACF) TBC melalui Skrining Gejala dan Intervensi Chest X-Ray Bagi WBP, Senin (20/11/2023).

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun