Mohon tunggu...
KOMENTAR
Hukum

Tingkatkan Imunitas WBP, Lapas Magelang Rutin Gelar Senam Militer

22 Februari 2023   15:21 Diperbarui: 22 Februari 2023   15:23 83 0
*Magelang, INFO_PAS - Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Magelang terus berupaya memberikan hak kesehatan bagi Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP). Salah satunya dengan rutin menggelar senam militer bersama untuk meningkatkan imunitas warga binaan yang diikuti oleh WBP Wisma B, C, dan D Lapas Kelas IIA Magelang,Rabu (22/2).
*
Pada senam kali ini yang bertindak sebagai instruktur adalah Calon Pegawaai Negeri Sipil (CPNS) dengan didampingi oleh tim kesehatan Lapas Magelang. Kegiatan ini diadakan di Lapangan Wisma Bougenville & Cempaka mulai pukul 08.00 - 09.00 WIB.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun