Mohon tunggu...
KOMENTAR
Halo Lokal

HBP Ke-60, Lapas Lirung Gelar Pemeriksaan Kesehatan

21 April 2024   12:05 Diperbarui: 21 April 2024   12:11 130 0
Lirung, (19/04) Dalam rangka memperingati Hari Bakti Pemasyarakatan (HBP) ke-60, Lapas Lirung menggelar rangkaian kegiatan pemasyarakatan sehat. Salah satu kegiatannya adalah pemeriksaan kesehatan bagi warga binaan pemasyarakatan (WBP) dan juga pegawai yang ada.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun