Gorontalo, 9 Januari 2025 -- Kepala Lembaga Pemasyarakatan (Kalapas) Kelas IIA Gorontalo, Sulistyo Wibowo bersama jajarannya mengikuti prosesi pelantikan dan pengambilan sumpah jabatan pimpinan tinggi madya di lingkungan Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan (Kemenimipas) secara daring. Kegiatan ini dilaksanakan di ruang rapat Lapas Gorontalo.
KEMBALI KE ARTIKEL