Tumor tulang merupakan salah satu penyakit yang menakutkan dalam sistem muskuloskeletal. Tumor tulang ganas adalah penyakit yang relatif jarang untuk dialami dengan insidensi 0.2% dari seluruh kanker. Walaupun demikian, tumor tulang ganas dapat menyebabkan tingkat kematian yang tinggi, terlebih lagi jika tidak dilakukan tatalaksana secara dini dan optimal. Osteosarkoma merupakan salah satu jenis tumor tulang ganas dengan tingkat persebaran (metastasis) yang tinggi sehingga menyebabkan tingkat mortalitas yang tinggi.
KEMBALI KE ARTIKEL