Ketika mendengar kata PPG dibenak saya adalah kata yang sering saya hindari dikarenakan selalu membayangkan dengan banyaknya tugas, serta waktu yang harus banyak diluangkan untuk kegiatan tersebut, Sudah sering saya dapat pemanggilan untuk ikut PPG namun, selalu saya abaikan hingga akhirnya saya tersadar untuk mengikuti pemanggilan PPG tersebut setelah saya mengikuti serangkaian ujian hingga akhirnya masuk kedalam suatu perkuliahan disitu mulai menyadari ternyata kegiatan tersebut banyak memberikan kesadaran bahwa menjadi seorang pengajar bukan hanya tentang bagai mana materi tersampaikan, akan tetapi bagai mana materi tersampaikan dengan memposisikan diri kita sebagai penerima materi (siswa).
KEMBALI KE ARTIKEL