Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Culture Jamming Lebih Ampuh dari Teguran, Marlboro: Welcome to Marlboro Country

27 Maret 2021   16:28 Diperbarui: 27 Maret 2021   22:27 649 3
Apakah teman-teman merasa modern? Pasti iya. Sebagian besar dari masyarakat zaman sekarang pasti merasa bahwa mereka merupakan orang yang modern. Hal tersebut disebabkan perkembangan zaman yang terus menciptakan banyak hal baru dan inovatif. Seiring berjalannya waktu, manusia akan selalu menginginkan perubahan yang terus berkembang berdasarkan berubahnya persoalan dan kebutuhan hidup. Perubahan-perubahan tersebut diinginkan dalam rangka menyempurnakan kehidupan manusia dan memajukan pemikiran manusia.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun