Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi

Lakeiko Mae

25 November 2009   20:20 Diperbarui: 26 Juni 2015   19:11 236 0
[caption id="attachment_75790" align="alignnone" width="225" caption="Selamat jalan kawan.."][/caption] Aku berlari, walau agak tertatih.. Menyibak ilalang Menembus malam, mengejar asa yang tersisa... dan cuaca tak sudi bersimpati pada malam.. Subuh datang agak pelan.. Ketika malam beranjak yang tampak enggan.. Kini aku terduduk.. Terdiam di batas horisontal, sedikit lelah.. Rasa ingin melayang, tapi kaki enggan beranjak.. Walau hati berontak, Tidak!!! Aku disini... Ada Do'a-Do'a dikala subuh.. Berhembus di uben-ubun.. Ada harap dikala hening.. Matahari muncul dengan setia, sesuai janji.. Merobek cakrawala, meretas kabut.. Walau agak malu-malu.. Samar-samar aku melihat.. Kau terbarin di atas embun.. Di ujung waktu.. Lakeiko Mae??

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun