Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Otak Kanan dan Otak Kiri Mitos?

16 Mei 2022   21:09 Diperbarui: 16 Mei 2022   21:13 266 3
Banyak orang yang memahami bahwasanya otak kiri dan otak kanan mempengaruhi kepribadiannya masing -- masing. Seseorang yang lebih dominan otak kiri akan memiliki perilaku yang berbeda dengan orang yang lebih dominan otak kanan. Apakah hal tersebut benar demikian?. Maka dari itu, mari mengenal lebih dalam tentang otak kanan dan otak kiri.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun