Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Menjaga Kemurnian Bahasa Indonesia di Tengah Arus Bahasa Asing

17 Oktober 2024   18:19 Diperbarui: 17 Oktober 2024   18:24 15 0
Di era globalisasi saat ini, penetrasi bahasa asing, terutama bahasa Inggris, semakin menguat dan mempengaruhi penggunaan bahasa di berbagai aspek kehidupan. Dari komunikasi sehari-hari, media sosial, hingga dunia bisnis, kita dapat melihat bahwa penggunaan istilah-istilah asing kian mendominasi. Dalam konteks ini, penting bagi kita untuk menjaga kemurnian bahasa Indonesia agar tidak kehilangan identitas sebagai bahasa nasional dan budaya bangsa.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun