Mohon tunggu...
KOMENTAR
Parenting Pilihan

Bimbingan Pranikah dari Rumah Tingkatkan Nilai Keluarga Sakinah

4 Agustus 2022   15:02 Diperbarui: 4 Agustus 2022   15:09 130 4
Ungkapan kasus perceraian di Indonesia bukanlah merupakan hal yang baru lagi. Kasus ini seolah terus meningkat setiap tahunnya. Dilansir dari databoks kasus perceraian di Indonesia meningkat dari tahun 2020 sejumlah 291.677 kasus menjadi 447.743 kasus pada tahun 2021. Bilangan tersebut bukanlah tergolong angka yang kecil. Dunia psikologi mengungkapkan adanya dampak yang besar yang ditimbulkan dari perceraian, termasuk munculnya bibit-bibit kenakalan remaja yang penyebab terbesarnya adalah konflik keluarga. Selain disebabkan karena timbulnya stress pada anak karena adanya konflik dan perselisihan pada orangtuanya, perceraian tentu juga menimbulkan stress dalam diri pasangan suami istri, dan hal ini memberikan pengaruh negatif pada pola asuh mereka. Akibatnya anak yang menjadi korbannya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun