Mari sejenak lupakan angka pasien positif covid-19 di Indonesia yang juara dunia itu, lalu lihatlah berita hari ini yang jauh lebih membahagiakan: kisah Apriyani Rahayu dan tandemnya, Greysia Polii, peraih medali emas di cabang olahraga bulu tangkis Olimpiade Tokyo.
KEMBALI KE ARTIKEL