Mohon tunggu...
KOMENTAR
Analisis

Membangun Hubungan Positif Antara Guru dan Siswa

25 November 2024   16:30 Diperbarui: 25 November 2024   16:34 36 0
Hubungan antara guru dan siswa adalah salah satu aspek terpenting dalam dunia pendidikan terutama di dunia perkuliahan. Sebuah hubungan yang positif tidak hanya menciptakan lingkungan belajar yang nyaman, aman, dan tentram, tetapi juga dapat berkontribusi pada keberhasilan siswa dalam memahami materi pelajaran, dan mengembangkan karakter mereka, terutama penghargaan sebagai antusias guru kepada siswa yang berprestasi. guru yang mampu membangun hubungan positif dengan siswa akan lebih mudah memotivasi, membimbing, dan menginspirasi mereka untuk mencapai potensi mereka dengan yang terbaik dalam akademik maupun kehidupan. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun