Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan Pilihan

Dikoyak Tugas Dadakan, Mahasiswa pun Harus Putar Otak Buat Jawaban

12 September 2020   19:44 Diperbarui: 12 September 2020   19:40 200 7
Masih dalam kondisi sistem pembelajaran daring dimana segala aktivitas akademik sebisa mungkin tetap berjalan. Terutama pengabdian masyarakat yang dilakukan beberapa mahasiswa sebagai pilihan alternatif mengisi kekosongan nilai magang. Menurut dosen sendiri, pilihan ini ada baiknya karena bisa memberikan manfaat bagi masyarakat sekitar. Mahasiswa sendiri juga diharapkan bisa dengan mudah membaur dalam masyarakat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun