Sejak saya diajarkan nama-nama benda oleh ibu saya sebagaimana Adam diajar oleh Tuhan tentang benda-benda di sekitarnya dan mulai mengetahui banyak hal di sekitar saya, sandal swallow sudah berada dekat dengan saya. Tidak pernah jauh dari kehidupan saya.
KEMBALI KE ARTIKEL