Mohon tunggu...
KOMENTAR
Book

"Aku Klik Maka Aku Ada" Manusia dalam Revolusi Digital karya F. Budi Hardiman

26 Juni 2023   20:45 Diperbarui: 26 Juni 2023   20:57 162 0
Dari novel karya F.Budi Hardiman tersebut disebutkan bahwa terdapat Dunia Digital dan Homo Digitalis dalam erasekarang ini. Perkembangan teknologi sudah banyak yang mewanti-wanti dampak yang akan ditimbulkan, selain dari perubahan yang akan sangat membantu. Semua kegiatan masyarakat yang dulu bisa dilakukan secara offline (bertemu langsung), sekarang semua dipindahkan menjadi online (dengan media elektronik). Bahkan seseorang yang tidak eksis di dunia offline, ternyata ia sangat eksis dan lebih agresif di sosial media dan media online lainnya. Budi Hardiman menyebut manusia dengan homo sapiens seperti Yuval Noah Harari. Saat ini homo sapiens berubah menjadi homo digitalis disebabkan sapiens saat ini lebih eksis di dunia online.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun