Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Inspeksi Kesehatan dan Keselamatan Kerja Pada Kasus Big Gossan Freeport

3 November 2019   18:10 Diperbarui: 18 November 2019   09:27 1207 0
14 Mei 2013 lalu tepatnya di daerah pelatihan tambang bawah tanah Big Gossan, Papua, telah terjadi insiden runtuhnya atap terowongan yang menyebabkan 28 pekerja harus meregang nyawa. Sebanyak 38 pekerja tengah menjalani pelatihan di dalam ruang kelas yang berada di kedalaman 600 meter, dan pukul 07.30 waktu setempat (WIT) atap terowongan yang berada di atas ruang kelas mendadak rubuh. Sudah dipastikan tidak ada gempa bumi saat itu.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun